Spandek
Spandek dan bondek adalah dua produk konstruksi yang sama-sama terbuat dari baja ringan. Bukan hanya terbuat dari baja galvanis. Ada pula spandek yang terbuat dari Zinc Alumunium disebut juga dengan istilah Zincalume. Bahan tersebut lalu ditambah pula silicon pada spandek untuk hasil terbaiknya.
Aluminuim sendiri berguna bagi spandek untuk melindunginya dari ancaman korosi atau karat. Sedangkan untuk zinc, fungsinya adalah memberikan kekakuan bentuk.
Spandek adalah jenis baja ringan yang dipakai dalam konstruksi untuk atap modern yang anti karat dan memiliki desain serta warna yang menarik. Seringkali pemilihan spandek ini dikarenakan unsur estetikanya yang sangat kuat. Pemasangannya cocok untuk rumah-rumah dan bangunan di perkotaan karena mencerminkan gaya hidup modern pemiliknya.
Memang, spandek dan bondek keduanya sangat cocok untuk jenis bangunan modern dan masa kini. Untuk spandek ini, bisa dipakai untuk jenis aplikasi:
- Penutup atap gudang pabrik
- Sebagai garasi canopy mobil
- Sebagai atap tempat tinggal
- Bisa pula untuk dinding bangunan
Untuk ketebalannya, spandek sangatlah beragam. Ada yang memiliki ketebalan lapisan AZ100, AZ150. Ukuran dan spesifikasi spandekini tergantung dari masing-masing produsen yang menyediakan produk spandek.
Tidak menutup kemungkinan, dari satu produsen dan produsen yang lain, kualitas pandek bisa berbeda.
Jika masih ragu ingin memilih jenis atap yang mana, maka perlu mengetahui lebih dalam mengenai spandek. Berikut ini beberapa kelebihan atap spandek:
- Merupakan jenis atap yang kuat dan kokoh
- Tahan lama meskipun terkena hujan dan matahari sepanjang tahun
- Memiliki aneka pilihan warna yang menarik hingga menambah unsur estetika sebuah bangunan
- Bentuknya bergelombang dan lebar hingga mudah dipasang.
- Karena dibuat dari baja ringan, maka spandek lebih tahan terhadap api
Spandek yang memakai galvalum juga sangat berkualitas. Galvalum adalah jenis baja ringan dan tipis. Meskipun demikian, sangat kuat dan tahan lama untuk aplikasi seperti atap maupun dinding bangunan.
Untuk berbagai keperluan, spandek ini juga bisa dipotong hingga mampu memenuhi kebutuhan berbagai pekerjaan konstruksi yang kita miliki. Jadi, pada intinya, bahan pembuat untuk spandek dan bondek tidak berbeda. Hanya dimensi dan ukuran serta aplikasinya yang berbeda.
Jenis baja ringan bondek dan spandek terkait hubungannya dengan pengecoran, antara lain berhubungan dengan ready mix concrete dan juga wiremesh, untuk menilik harga beton dapat dilihat pada laman harga ready mix, dan untuk kebutuhan wiremeshnya dapat dipantau pada laman penawaran harga wiremesh
Demikian tadi penjelasan singkat mengenai spandek dan bondek dalam dunia konstruksi. Masing-masing memiliki kelebihannya sendiri-sendiri. Pada dasarnya, penggunaan keduanya merupakan salah satu pengganti elemen konstruksi tradisional.
Karena baja ringan menjadi salah satu elemen yang praktis dan juga multiguna dengan beragam keuntungan yang dimiliki. Tentunya berbeda ketika memakai material tradisional seperti kayu atau genteng dari tanah liat. Material dari baja ringan berkualitas memiliki banyak keunggulan.
Baik dari segi keindahan, warna, desain, kekuatan, dan juga ketahanan terjadap api, bahan dari baja ringan lebih unggul.
Sebelum memilih dan memasangnya untuk bangunan atau rumah Anda, ada beberapa hal yang harus diperhatikan, yaitu:
- Memperhatikan harga spandek dan bondek yang bisa saja berbeda antara satu produsen dengan produsen lain dengan kualitas yang sama
- Kekuatan dan kualitas baja ringan pada spandek dan bondek yang dipilih
- Desain dan juga estetika spandek dan bondek
JUAL BAJA RINGAN PADALARANG 0811 2049 113
Tidak ada komentar:
Posting Komentar